Tahun 2010 menjadi kebangkita industri otomotif Indonesia, setelah kembali meningkatnya penjualan mobil dan respon yang baik dari pasar. Menanggapi hal tersebut, panitia IIMS 2010 berharap pameran otomotif terbesar di Indonesia ini turut mendapat imbasnya. Ini mulai terlihat dari banyaknya peserta atau exhibitor yang akan turut meramaikan IIMS 2010. Hampir semua ATPM di Indonesia akan ikut menampilkan produk terbaiknya di IIMS 2010.
IIMS ke-18 yang diselenggarakan oleh Gaikindo ini akan dilaksanakan pada 23 Juli-1 Agustus 2010 di Jakarta International Expo (JIExpo) Kemayoran, Jakarta. Dengan mengambil tema Eco-Technology Motoring, merupakan kepedulian Gaikindo terhadap lingkungan dan diharapkan ATPM yang turut ambil bagian dapat menghadirkan teknologi yang ramah lingkungan. Bisa di pastikan ini akan menjadi ajang bagi setiap ATPM untuk menunjukan komitmen dan keunggulan teknologi mereka yang ramah lingkungan. See more info
IIMS ke-18 yang diselenggarakan oleh Gaikindo ini akan dilaksanakan pada 23 Juli-1 Agustus 2010 di Jakarta International Expo (JIExpo) Kemayoran, Jakarta. Dengan mengambil tema Eco-Technology Motoring, merupakan kepedulian Gaikindo terhadap lingkungan dan diharapkan ATPM yang turut ambil bagian dapat menghadirkan teknologi yang ramah lingkungan. Bisa di pastikan ini akan menjadi ajang bagi setiap ATPM untuk menunjukan komitmen dan keunggulan teknologi mereka yang ramah lingkungan. See more info
No comments:
Post a Comment