Djarum Black Blog Competition Vol.2

Monday, June 29, 2009

Aerodinamis Honda Stream MPV RSZ Ubahan Mugen

Keistimewaan atau ciri khas lebih melengkapi penampilan bukan hanya dilakukan sang pria bagi mobil satu ini, kalau yang standar aslinya mungkin bagi penggemar Honda biasa saja tapi bagaimana Mugen sang tuner mencoba melakukan perubahan untuk Honda facelited Stream MPV kali ini dibuat lebih aerosport dengan fitur yang menarik untuk bagian eksteriornya.

Untuk bagian mesin sang tuner masih menggunakan mesin asli pabrikannya, akan tetapi modifikasi mesin hanya sentuhan bagian beefier brake system dan sport air filter menyimbangi tampilan mugen keseluruhan. Kreativitas si Mugen ini lebih cendrung ke penampilan eksterior lebih terkesan sport dan aerodinamis saat berlenggang di jalanan.

Penampilan yang elegan itu terlihat lebih saat bodykit yang di kelir silver perubahan lainnya yaitu spoiler depan terlihat lebih aerodinamis dengan fog lamp menambah nilai kesan mewah, desain susupensi lebih sport serta tidak ketinggalan grill kustom sport buat kegarangan tersendiri saat melaju.

Kemudian tidak lupa polesan buat bagian belakang rear spoiler serta tambahan roof-mounted rear wing penampilan menawan kesan aero menonjol penggunaan wing tersebut. Bukan hanya itu asupan modifikasi bagian side skirts yang mempesona, serta jari-jari multi palang mempercepat laju kendaraan dengan ukuran 17 incinya. Sentuhan akhir kinerja raungan mesin di sokong single exhaust pipe menjadi pelengkap dari penampilan Stream MPV Mugen keseluruhan konsep Mugen menjadi terwujud indah. [min/autoblackthrough.com]

No comments: